Liga Europa (Foto: Footy Headlines)

Jadwal Leg ke-2 Babak 16 Besar Liga Europa dan Liga Konferensi

13 March 2025
Font +
Font -

UPdates—Liga Champions sudah tuntas hari ini. Jumat, 13 Maret 2025, dini hari nanti, giliran Liga Europa dan Liga Konferensi yang akan memainkan leg kedua babak 16 besar.

You may also like : road bilbaoHasil Drawing Babak 16 Besar Liga Europa dan Liga Konferensi Eropa

Di Liga Europa, duel Manchester United versus Real Sociedad akan jadi sorotan utama. Itu karena kompetisi ini menjadi kesempatan terakhir MU meraih gelar musim ini.

Sebelumnya, kedua klub bermain imbang 1-1 di Spanyol. Jadi, baik MU atau pun Sociedad hanya butuh kemenangan 1-0 untuk lolos ke delapan besar.

Sementara di Liga Konferensi, pertandingan Chelsea melawan FC Copenhagen akan menjadi sorotan utama. Sebelumnya, di leg pertama, Chelsea menang 2-1 di markas FC Copenhagen sehingga hanya butuh hasil seri di Stamford Bridge

Selengkapnya, berikut jadwal leg kedua babak 16 besar Liga Europa dan Liga Konferensi Eropa Jumat dini hari nanti sebagaimana dilansir keidenesia.tv dari Flash Score, Kamis, 13 Maret 2025:

Liga Europa

01:45 Athletic Bilbao vs AS Roma

01:45 Eintracht Frankfurt vs Ajax

01:45 Lazio vs Plzen

01:45 Olympiakos Piraeus vs Bodo/Glimt

04:00 Lyon vs FCSB

04:00 Manchester United vs Real Sociedad

04:00 Rangers vs Fenerbahce

04:00 Tottenham vs AZ Alkmaar

Liga Konferensi

01:45 Cercle Brugge vs Jagiellonia

01:45 Djurgarden vs  Pafos

01:45 Lugano vs Celje

01:45 SK Rapid vs Borac Banja Luka

04:00 Chelsea vs FC Copenhagen

04:00 Fiorentina vs Panathinaikos

04:00 Guimaraes vs Real Betis

04:00 Legia vs Molde

Font +
Font -

New Videos

Related UPdates

Popular

Quote of the Day

abdullah ibnu masud

Ibnu Mas’ud

"Sabar memiliki dua sisi. Sisi yang satu adalah sabar, sisi yang lain adalah bersyukur kepada Allah."
Load More >