(foto:Dok.PemprovSulsel)

Kementerian Pertanian Kucurkan Bantuan Rp281 Miliar untuk Sulsel

31 October 2025
Font +
Font -

UPdates - Gubernur Sulawesi Selatan Andi Sudirman Sulaiman melakukan audiens dengan Menteri Pertanian (Mentan) RI Andi Amran Sulaiman di Kantor Kementerian Pertanian RI, Kamis, 31 Oktober 2025.

You may also like : amran minyakita istPengusaha Bandel, Menteri Amran Kembali Temukan Praktik Curang MinyaKita

Dalam pertemuan tersebut Andi Sudirman Sulaiman didampingi Waki Gubernur Sulsel Fatmawati Rusdi beserta kepala daerah se-Sulsel.

You might be interested : densus 88 pmj newsDensus 88 Nimbrung di Urusan Swasembada Pangan, Kok Bisa?

Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman mengatakan, pertemuan dengan Menteri Pertanian tersebut membahas terkait bantuan keuangan yang akan dikucurkan Kementan di Sulsel.

"Alhamdulillah 281 miliar rupiah anggaran Kementan akan dikucurkan untuk Sulawesi Selatan khusus bidang Perkebunan dan Hortikultura," jelas Andi Sudirman usai melakukan Audiens bersama Mentan RI Andi Amran Sulaiman.

Andi Sudirman merinci bantuan di bidang Perkebunan dan holtikultura tersebut meliputi komoditi unggulan, di antaranya kelapa, kopi, kakao, lada dan masih banyak lagi,

"Pada audience kali ini juga akan dikuatkan proses hilirisasi di Sulsel untuk berbagai keunggulan Sulsel dengan master plan perencanaan pembangunan Industri terpadu," jelasnya, seperti dilansir Keidenesia.TV dari laman Pemprov Sulsel, Jumat, 31 Oktober 2025.

 

 

Font +
Font -

New Videos

Related UPdates

Popular

Quote of the Day

portrait of rev martin luther king jr u l p74hmb0

Martin Luther King Jr

"Ada saatnya ketika diam adalah pengkhianatan."
Load More >